Kadang kita menjumpai teve China yang tidak jelas merk-nya. Untuk membuka service mode cara-cara dibawah ini boleh dicoba (kami sebagian ada yang belum pernah praktek-kan)
LC863324A-5T51
- Masuk ke menu Auto-Program/Auto-Search
- Kemudian tekan berurutan 6-4-8-3 untuk masuk ke service menu.
- Tekan berurutan 6-4-8-3 lagi untuk masuk ke factory mode.
LC863524C-55L7
- Vol minim
- Tekan dan tahan VOL-down pada panel TV
- Tekan dan tahan REVIEW pada remot
- Pindah menu pakai MUTE
LC863528A-xxxx
- Tekan dan tahan VOL-down pada panel TV
- Tekan REVIeW
- Ulangi untuk exit
LC863328A-5Y29/-5Y28/-5Y19
- Vol minim
- Tekan dan tahan tombol Vol-down pada panel TV
- Tekan 0 diremot 3 kali.
LA863328A-5028/-2MD0/-C81DC
- Cari tombol kosong di remot yang tidak dipakai.
LC863528B-52K7
- Volume minim
- Tekan-2 MENU untuk memilih PROGRAM EXCHANGE (pindah program)
- Masukkan angka 2-4-8-3
- Pindah menu pakai Quick-View.
LC863528B-51C3
- Tekan DISPLAY
- Tekan MUTE 3x
- Pindah menu dengan SLEEP
- Tekan MENU untuk simpan/keluar.
LC8633528B-50S8
- Masuk ke menu Auto-Program/Auto-Search
- Kemudian tekan berurutan 6-4-8-3
- Tekan berurutan 6-4-8-3 lagi untuk masuk ke factory mode.
LC863532A-5Z00
- Vol minim
- Tekan dan tahan VOL-down dipanel TV
- Tekan DISPLAY diremot
- Tekan POWER pada remot untuk simpan/keluar.
LC863332B-52Z6/-3KD0/-53L1/-54R6, LC863532C-55P9/-55K9
- Vol minim
- Tekan2 MENU, untuk memilih menu GAMBAR (PICTURE MENU)
- Tekan 8-6-0-0, atau 8 March 6, atau 6-4-8-3
LC863320A, LC863324A, LC863328A, LC863332B
- Tekan tombol tersembunyi pada remote. Biasanya dibawah tombol SLEEP.
- Atau bisa dengan menshort pin ic remote 2-13 atau 2-14, atau 2-15, atau 2-16
LC863532B-52H8
- Tekan Menu
- Tekan berurutan 8-8-8.
LC863532B-55L1
- Volume minim
- Tekan MENU
- Tekan berurutan 6-5-6-8
- Pindah menu pakai Display.
LC863332B
- Hidupkan TV dg remote
- Tekan berurutan "POWER", "MUTE", "CALL", "TIMER", hingga muncul tulisan “FACTORY”
- Tekan " TIMER "
LC863548B
- Vol minim
- Tekan dan tahan VOL-down pada panel TV
- Tekan DISPLAY diremote